Penasehat Portalindo Satu Media Yani Lim Siapkan 1000 Takjil*

Sabtu, 8 April 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jakarta – Media Online Portalindo.co.id dan Portalindonews.com melaksanakan kegiatan berbagi takjil di jalan Budi Raya Kemanggisan, Kebon Jeruk Jakarta Barat, Jum’at (7/4/2023).

Dalam kegiatan tersebut takjil dibagikan kepada pengendara roda dua, dan roda empat yang melintas juga kepada warga sekitar.

Pimpinan Redaksi Portalindo.co.id/Portalindonews Amran Muktar yang di sapa Daeng menyampaikan, kegiatan berbagi tersebut selalu dilaksanakan di Bulan Suci Ramadhan.

“Kami selalu rutin di Bulan Suci Ramadhan membagikan 1000 takjil kepada warga, tapi baginya tidak langsung 1000 tapi bertahap dan pindah pindah lokasi.”kata daeng.

Masih kata daeng, sudah 500 takjil yang kami bagikan, 200 takjil kami bagikan di Tamansari bersama unsur TNI, Koramil 01/Tamansari dan 300 takjil kita bagikan di kemanggisan kebon jeruk. Dan 500 takjil lagi kita akan bagikan hari selasa (11/04) dan Jum’at (14/04) bersama sama Koramil 01/Tamansari.

Di tempat terpisah, Dewan penasehat/pembina media portalindo.co.id/portalindonews.com Ibu Yani Lim mengatakan, kami selalu mendukung dan support kegiatan yang dilakukan media kami, apalagi ini momen paling tepat berbagi dan berbuat kebaikan di bulan Suci Ramadhan ini.

“Kami bersama rekan rekan akan terus mendukung dan support kegiatan positif apalagi kegiatan tersebut bekerjasama dengan TNI khususnya Koramil 01/Tamansari Kodim 0503/JB.”kata Ibu Yani Lim via seluler pada awak media.

Dirinya juga mengatakan, sudah 2 tahun ini kami laksanakan bagi takjil dengan kuota 1000 takjil pertahun. kami mohon do’a agar tahun depan kami dan rekan rekan bisa tetap melaksanakan kegiatan bagi takjil seperti ini. (Mul/red)

Facebook Comments Box
Baca Juga:  Tes Jasmani Berkala Brimob Kalbar, Menjaga Daya Tahan Tubuh Personel

Berita Terkait

Bravo,,!! Satgas Yonarmed 16/TK, Amankan Dua Orang PMI Non Prosedural Akibat Kedapatan Bawa 1 Seberat Gram Sabu
Ketua Badan Musyawarah Sinode Gereja Methodist Injili Pdt Ricardo Rj Palijama Ingatkan Politisi Kristen Jangan Terjebak Politik Uang
TEGAS !!! ASST.PROF.DR. DWI SENO ANGKAT SUARA TERKAIT PELAKU PENCABULAN ANAK DIBAWAH UMUR DI POLRES DEPOK
Caleg DPRD Kota Bogor Dapil 1 Tri Satini : Saya Akan memperjuangkan Pendidikan yang berkualitas Jika mendapatkan Mandat Masyarakat Bogor
Ketua Umum SPPGI H.Syamsu Alam.SE, Dorong dan Tingkatkan Ekspor Kayu Gaharu di Pasar Global
PSI Hargai Sikap Kritis dan Kejujuran Ekonom Senior Faisal Basri yang Mengakui Kekhilafannya
Kantor Hukum Kujang Lodaya Siliwangi Berpendapat, Keterangan 2 Orang Saksi Dari Tergugat, Tidak Sesuai Fakta
Walikota Bekasi mengukuhkan Pengurus Forum Komunikasi Gereja Galaxi Periode 2023 -2026

Berita Terkait

Jumat, 8 September 2023 - 14:41 WIB

Bravo,,!! Satgas Yonarmed 16/TK, Amankan Dua Orang PMI Non Prosedural Akibat Kedapatan Bawa 1 Seberat Gram Sabu

Jumat, 8 September 2023 - 09:27 WIB

Ketua Badan Musyawarah Sinode Gereja Methodist Injili Pdt Ricardo Rj Palijama Ingatkan Politisi Kristen Jangan Terjebak Politik Uang

Minggu, 3 September 2023 - 17:10 WIB

TEGAS !!! ASST.PROF.DR. DWI SENO ANGKAT SUARA TERKAIT PELAKU PENCABULAN ANAK DIBAWAH UMUR DI POLRES DEPOK

Sabtu, 2 September 2023 - 12:12 WIB

Caleg DPRD Kota Bogor Dapil 1 Tri Satini : Saya Akan memperjuangkan Pendidikan yang berkualitas Jika mendapatkan Mandat Masyarakat Bogor

Rabu, 30 Agustus 2023 - 16:59 WIB

Ketua Umum SPPGI H.Syamsu Alam.SE, Dorong dan Tingkatkan Ekspor Kayu Gaharu di Pasar Global

Berita Terbaru